Tidak di pungkiri secara pribadi
mereka berdua memiliki kedekatan layaknya seorang sahabat, saat ini KDN
selain Ketua DPD II Golkar Kabupaten Bandung untuk priode 2017-2022,
Juga seorang kepala daerah yang memasuki priode Keduanya di Kabupaten
Bandung. mereka berdua Dua orang kepala daerah yang telah sukses
membangun daerahnya masing masing, mungkin hanya masalah banjir tahunan
di wilayah Bandung selatan yang masih menjadi PR bagi KDN, Penanganan masalah
banjir ini masih dalam perjuangan cara mengatasinya dari mulai upaya
upaya yang dilakukan Pemkab Kabupaten Bandung dan Pemprov. Jawa Barat,
diperkerikan perlu dana 2 Trilyun untuk penyelesaian masalah banjir ini.
Orang orang banyak yang membicarakan bahwa KDN akan menjadi kontibutor
terbesar bagi KDM dalam Pilgub Jabar 2018 nanti, Kabupaten Bandung yang
memiliki jumlah pemilih lebih dari 2,6 juta dan secara tradisi dari
mulai Pak Lili Soematri, Pak Hatta, Pak Obar sampai Pak H. Dadang Naser
Kabupaten Bandung seperti menjadi rumah bagi Partai Golkar, hal ini
telah mengakar sampai ke tingkat RT/RW semuanya kuning.
Masyarakat
sudah akrab melihat kedua tokoh ini tampil bersama baik itu di acara
Safari Budaya maupun acara acara yang diselenggarakan Pemkab Kabupaten
Bandung. Tidak heran jika pada tanggal 26 November 2017 lalu KDN menjadi
inisiator kegiatan JABAR MENGGUGAT sebagai bentuk protes terhadap surat
rekomendasi DPP Partai Golkar untuk Cagub Jabar 2018 nanti.
#dedimulyadi7abar1
Tidak ada komentar:
Posting Komentar